Jumat, 14 Oktober 2011

Banjir

BANJIR
Banjir disebabkan oleh dua hal:
1.Faktor Alam
2.Faktor Manusia

1.Faktor alam
ketika hujan yang sangat lebat sehingga kali tdk mampu menampung debit air yang terlalu byk shg air meluap dan akhirnya mencapai daratan yang menyebabkan terendamnya jalur aktifitas masyarkat sehari"..

2.Faktor Manusia
sepertinya faktor ini yang sering menjadi penyebab terjadinya banjir.. mulai dari membuang sampah sembarangan yang tidak memikirkan masalah apa yang dapat ditimbulkan bila hal tersebut dilakukan..
Banyak atau gencarnya pembangunan" yang tidak memperhatikan syarat pembuatan aliran air yang baik...
Banyak terjadinya penebangan liar utk kepentingan sekelompok orang "luar biasa" yang hanya memikirkan perutnya sendiri.. Naudzubillah...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar